TIGARAKSA,–Pramuka Penggalang Putra SMPN I Cisoka Kabupaten Tangerang mewakili Propinsi Banten dalam ajang Kemah Budaya Nasional ke VIII tahun 2017 bertempat di Bumi Perkemahan Palangka Kambanat Tuah Pahoe Kota Palangkaraya Kalimantan Tengah. Kemah Budaya Nasional ini dilaksanakan dari tanggal 16 Juli s.d 22 Juli 2017. Pramuka Penggalang Putra SMPN I Cisoka Kabupaten Tangerang mengikuti Kemah […]
Tag: LT IV
Penggalang Putri SMP Raih Juara Pertama LT IV
Tigaraksa,–Regu Penggalang Putri tingkat SMP/MTs asal Kabupaten Tangerang menjadi Regu berprestasi tinggi meraih skor 2.294 dalam lomba Regu Penggalang Latihan Tingkat IV tahun 2017, yang dilaksanakan Kwartir Daerah Banten dari tanggal, 21 s.d 24 April tahun 2017, bertempat di Bumi Perkemahan Cikujang Kwarda Banten. Atas prestasinya meraih skor tertinggi Regu Penggalang Putri Kabupaten Tangerang […]